Wednesday, April 16, 2014

Kamus Bahasa Arab Vol.04 = Benda di Kamar

Setelah pada artikel sebelumnya kita belajar kosa kata bahasa arab tentang rumah, sekarang kita akan belajar kosa kata bahasa arab tentang benda-benda di kamar. Kamar juga merupakan tempat yang kita kunjungi setiap hari. Sehingga seharusnya kita bisa mengetahui kosa kata apa saja yang ada di kamar. Pada kali ini kita akan mengenal kosakata atau mufrodat Bahasa Arab tentang barang-barang yang ada di kamar. Selamat menyimak.

Arti
Ejaan
Kosa kata
Kamar
Khujrotun
حُجْرَةٌ
Almari
Khizaanatun
حِزَانَةٌ
Kasur
Firoosyun
فِرَاشٌ
Bantal
Wisaadatun
وِسَادَةٌ
Selimut
Bathooniyatun
بَطَانِيَةٌ
Karpet
Bisaathun
بِسَاطٌ
Lampu
Misbaakhun
مِصْبَاحٌ
Pakaian
Libaasun
لِبَاسٌ
Sprei
Biyaadhotus sariiri
بيَاضَاتُ السَّرِيْرِ
Rak
Roffun
رَفٌّ
Celana
Sirwaalun
سِرْوَالٌ
Baju
Qomiisun
قَمِيْصٌ
Kunci
Miftakhun
مِفْتَاحٌ
Kipas Angin
Mirwaakhatun
مِرْوَاحَةٌ
 

1 comment: